- Terbit pada
Kali ini saya akan menuliskan hasil coba-coba saya membuat notes & password manager buatan sendiri dengan menggunakan Cryptomator dan Cloudflare R2. Cryptomator berfungsi sebagai encryptor dan Cloudflare R2 berfungsi sebagai cloud storage untuk menyimpan notes & password.